Kami ucapkan rasa terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada para pengunjung setia Blog ini. Semoga Anda semua selalu dilimpahkan rezeki oleh Allah SWT, AAmiin.

Jumat, 06 April 2012

Buat postingan berkedip

sebelumnya kita telah membahas bagaimana cara  mengeluarkan efek judul postingan bergerak, sedangkan yang ini kita akan bahas bagaimana cara  mengeluarkan efek judul postingan berkedip. Caranya sangatlah mudah dan gampang, tanpa basa-basi lagi, langsung saja kita ke TKP.
Berikut langkah-langkahnya:

1. Login ke www.blogger.com

2. Klik Entri Baru

3. Nah, saat memberi judul, beri kode <blink>....</blink> .

4. Format judulnya seperti ini , <blink>Disini Judul Blog</blink>

5. Isi postinganmu

6. Lalu klik Tebitkan Entri


Nah selamat mencoba, semoga berhasil.

Artikel Terkait

2 komentar:

  1. terima kasih infonya sob.
    sungguh kreatif sekali dan template blog anda simple.
    dan sepertinya anda mempunyai kelebihan tersendiri.
    bila ada waktu saya akan berkunjung lagi sob :)


    #Semoga Sehat Selalu :)

    BalasHapus
  2. ya sama-sama ... terima kasih sudah mau mampir di blog ini.

    BalasHapus